Galeri Kaleidoskop prestasi MTs Negeri 3 Pamekasan mulai tahun 2017 sampai dengan tahun 2020 baik prestasi siswa, guru, kepala madrasah dan juga madrasah secara kelembagaan dari tingkat regional, nasional maupun tingkat international
Bulan: Januari 2021
Zikri Kembali Ukir Prestasi dimasa Pandemi
Syukur Alhamdulillah, MTsN 3 Pamekasan lagi-lagi mempersembhakan sebuah prestasi gemilang walaupun masih dalam suasana pandemi. Dampak covid-19 yang mengharuskan kegiatan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ/Daring) ternyata tidaklah sampai menyurutkan langkah siswa-siswi MTsN 3 Pamekasan untuk terus mengukir prestasi. Kali ini siswa Lanjut Baca …