EMPAT TAHUN BERTURUT-TURUT RAIH JUARA UMUM LOMBA HGN KEMENAG, MTsN 3 PAMEKASAN SEMAKIN BERPRESTASI

Pamekasan_Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh MTsN 3 Pamekasan. Pada ajang Lomba Hari Guru Nasional (HGN) Tahun 2025 yang diselenggarakan oleh Kantor Kementerian Agama Kabupaten Pamekasan, MTsN 3 Pamekasan kembali menasbihkan diri sebagai Juara Umum, sekaligus mencatatkan sejarah empat tahun berturut-turut Lanjut Baca …

SELAMAT, MTsN 3 PAMEKASAN DINOBATKAN SEBAGAI JUARA UMUM LOMBA HGN KEMENAG 2025

PAMEKASAN_Kabar menggembirakan kembali hadir dari MTsN 3 Pamekasan. Tanpa diduga sebelumnya, madrasah ini resmi dinobatkan sebagai Pemenang Juara Umum Lomba Hari Guru Nasional (HGN) Kemenag Tahun 2025. Informasi yang mengejutkan sekaligus menggembirakan ini diperoleh melalui sebuah undangan resmi yang ditandatangani Lanjut Baca …