Hydroponik sebenarnya berasal dari bahasa Yunani, dari kata hydro yang berarti air dan ponos yang berarti daya atau kerja. Hidroponik adalah cara membudidayakan tanaman dalam sistem kerja yang meliputi air dan nutrisi, dimana akar dikuatkan oleh media tanam selain tanah. Lanjut Baca …