Kembali, torehan positif dicatatkan oleh peserta didik terbaik MTsN 3 Pamekasan, yakni ananda Mohammad Anas yang pada kali ini berhasil menjadi yang terbaik alias juara 1 Kompetisi Sains Madrasah (KSM) tingkat Provinsi Jawa Timur. Anas, mampu melanjutkan tren positif kakak Lanjut Baca …
Tag: KSM
Dua Murid MTsN 3 Pamekasan Lolos ke Tingkat Provinsi
Seleksi Kompetisi Sains Madrasah (KSM)tingkat Kabupaten Pamekasan terlaksana pada hari Sabtu 20 Juli 2019. Dari hasil seleksi tersebut, ada 2 murid MTsN 3 Pamekasan yang berpeluang besar masuk pada level provinsi, keduanya adalah ananda Fayrus Zebedi Al-Farisi dan Vinza Ameliana Lanjut Baca …
Ananda Syamsul Juara Harapan 1 KSM Provinsi
Setelah berjaya dan merajai seleksi KSM tingkat Kabupaten Pamekasan, lagi-lagi sebuah prestasi yang cukup membanggakan disumbangkan oleh ananda MOH. SYAMSUL ARIFIN BAKRI. Dalam ajang seleksi KSM tingkat Provinsi Jawa Timur, ananda mampu meraih juara harapan 1 untuk mapel Matematika. Ini Lanjut Baca …
Kemenag Pamekasan Gelar KSM di MTsN Sumber Bungur Pamekasan
Sabtu tanggal 30 April 2016, MTs Negeri Sumber Bungur Pamekasan dipercaya menjadi tuan rumah penyelenggaraan Kompetisi Sain Madrasah (KSM) tingkat MI, MTs dan MA se Kabupaten Pamekasan tahun 2016. Acara yang dibuka langsung oleh Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Pamekasan Lanjut Baca …